Pep Guardiola Puji Hansi Flick, Suka dengan Permainan Menyerang Barcelona
Pelatih Manchester City, Pep Guardiola memuji Hansi Flick dengan gaya permainan menyerang Barcelona(Doc FC Barcelona) KLUB raksasa Spanyol, FC Barcelona berhasil mengalahkan juara Liga Inggris musim 2023/2024, Manchester City pada pertandingan pramusimnya di Amerika Serikat. Blaugrana berhasil menang melalui aku penalti dengan skor akhir 4-1. Selama 90 menit, laga tersebut berlangsung sangat sengit dengan skor